Tumis Buncis Pedas Manis, Enak

on Sabtu, 30 November 2013

Bahan:
- buncis 250 gram
- cabai merah 3 buah
- cabai rawit 2 buah
- bawang merah 2 siung
- bawang putih 2 siung
- gula pasir secukupnya
- garam secukupnya
- kecap secukupnya
- minyak goreng untuk menumis
- air secukupnya

Cara membuat:
1. Potong-potong buncis sepanjang 5 cm, iris ujung-ujungnya agar bumbu lebih meresap. Cuci buncis.
2. Iris cabai merah, cabai rawit, bawang merah dan bawang putih. Lalu tumis.
3. Masukkan buncis, tamabahkan air secukupnya. Tutup wajan hingga buncis layu.
4. Tambahkan garam, gula dan kecap secukupnya. Tutup kembali, hingga matang.
5. Angkat dan sajikan.

0 komentar:

Posting Komentar